Kamis, 01 Oktober 2015
Selantun Doa untuk Anakku
06.22
No comments
Tuhanku…
Bentuklah puteraku menjadi manusia yang cukup kuat untuk mengetahui kelemahannya.
Dan, berani menghadapi dirinya sendiri saat dalam ketakutan.
Manusia yang sabar dan tabah dalam kekalahan.
Tetap jujur dan rendah hati dalam kemenangan.
Bentuklah puteraku menjadi manusia yang berhasrat mewujudkan cita-citanya
dan tidak hanya tenggelam dalam angan-angannya saja.
Seorang Putera yang sadar bahwa mengenal Engkau dan dirinya sendiri adalah landasan segala ilmu pengetahuan.
Tuhanku…
Aku mohon, janganlah pimpin puteraku...
Minggu, 20 September 2015
Pesan Moral
08.17
No comments
Saat saya umur 16 tahun, saya sering mendapatkan nasehat seperti ini dari mentor saya :
Jangan memperkerdil diri sendiri, dengan menjadi orang yang mudah
ditaklukkan oleh permasalahan-permasalahan kecil. Bagaimana pun juga,
masa depan yang lebih baik itu jauh lebih penting. Namun banyak yang
tergadaikan hanya karena urusan kecil. Anda yang masih muda, perjalanan
hidup anda masih panjang. Didepan sana ada masalah-masalah besar yang
harus anda hadapi, bagaimana anda dapat menghadapinya jika saat ini sudah terkalahkan dengan masalah kecil.
...
Rabu, 05 Agustus 2015
Fase Ikhlas dan Sabar
23.59
No comments
Assalamualaikum, wr wb
Lama sekali ya tidak menulikan di atas blog, dengan deret dan tarian jari di keyboard dan sekarang ijinkan saya untuk menuliskan dari ceceran episode hidup.
semoga tulisan ini menuliskan......
Langganan:
Postingan (Atom)